Nasional

Wujudkan Rasa Syukur Nelayan, Bupati Mansur Hidayat Lepas Hasil Sedekah Bumi

577
×

Wujudkan Rasa Syukur Nelayan, Bupati Mansur Hidayat Lepas Hasil Sedekah Bumi

Sebarkan artikel ini

Sementara itu, Ketua Penyelenggara Murino mengatakan bahwa acara baritan sudah menjadi tradisi dari nelayan desa asemdoyong dan selalu menjadi kebanggaan untuk melestarikannya.

“Seluruh warga nelayan Asemdoyong berpartisipasi untuk mengumpulkan dana untuk kegiatan baritan ini,” Ujar Murino.

Dalam kegiatan tersebut, Bupati Mansur didampingi Kapolres ,Dandim 0711 Pemalang serta tamu undangan, ikut menyaksikan pelarungan hasil sedekah bumi dan 3 kepala kerbau di tengah perairan Pantai Asemdoyong.

Setiap diadakan upacara Baritan ini selalu ramai dikunjungi oleh warga sekitar Desa Asemdoyong dan para pengunjung dari desa lain. Warga yang datang biasanya diberi kesempatan oleh nelayan setempat untuk menaiki perahu yang sudah dihias sedemikian rupa.

(Ragil).

BACA JUGA :  Sat Pol Air Polres Lampung Selatan, Sambangi nelayan di Selat Sunda

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *