Nasional

Personil Koramil 1512-03/Gebe Gempur Kantor Desa Kapaleo

275
×

Personil Koramil 1512-03/Gebe Gempur Kantor Desa Kapaleo

Sebarkan artikel ini

NASIONALXPOS.CO.ID,HALTENG- Bersama Pemerintah Desa, Babinsa Koramil 1512-03/Gebe Kopda Hamisi melaksanakan karya bakti pembersihan lingkungan Kantor Desa Kapaleo Kecamatan Pulau Gebe Kabupaten Halmahera Tengah. Kamis (25/01/2024) Sekitar Pukul 10.05 Wit.

BACA JUGA :  Kodam II/Swj Bersama PMI Palembang Gelar Baksos Donor Darah

Babinsa mengatakan, kegiatan karya bakti pembersihan lingkungan Kantor Desa Kapaleo, guna menamakan rasa kekeluargaan bersama instansi Pemerintah di Desa tersebut,”Ujarnya.

Lanjut Babinsa mengatakan, kerjasama yang dibangun tersebut sebagai wujud meningkatkan nilai gotong-royong untuk saling bantu antara Babinsa dengan perangkat Desa Kapaleo Kecamatan Pulau Gebe,” Jelasnya.

BACA JUGA :  Kombes Pol Edward: Terima Kasih Atas Segala Dukungan Selama Ini

Dampak yang dirasakan dalam kegiatan tersebut dapat mencegah timbulnya bibit penyakit akibat nyamuk, terciptanya suasana yang bersih indah dan rapih diligkungan kantor Desa,” (Maun)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *