Daerah

Maulid Nabi di Masjid Kalampaian Ampalu Tinggi, Lestarikan Tradisi Makan Bajamba Jo Badikia

287
×

Maulid Nabi di Masjid Kalampaian Ampalu Tinggi, Lestarikan Tradisi Makan Bajamba Jo Badikia

Sebarkan artikel ini

Setiap tahunnya, Masjid Kalampaian Ampalu Tinggi ini, rutin melaksanakan kegiatan Maulid, dan maulid ini juga sudah menjadi agenda tahunan bagi masyarakat Nagari Lareh Nan Panjang Selatan,”pungkasnya mengakhiri.

Tokoh Masyarakat Nagari Lareh Nan Panjang Selatan Salikur Dt,Pono Intan juga menjelaskan bahwa Makan bajamba atau juga disebut makan barapak adalah tradisi makan dengan cara duduk bersama-sama.

Advertisement
scroll ke atas

“Tata cara makan bajamba seperti ini mencerminkan bahwa kebersamaan tersebut merupakan suatu pondasi dalam membangun Nagari, tentu dengan tetap memperhatikan kemaslahatan masyarakat,”terangnya.

Kemudian katanya tradisi budaya “Badikia” juga memberikan kesan tersendiri bagi penggemarnya, karena yang dibaca saat badikia tersebut adalah sejarah kelahiran Nabi besar kita yaitu Nabi Muhamad SAW,”tutupnya.(rd)

BACA JUGA :  Kodim 1616/Gianyar Gelar Ziarah Nasional

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *