Nasional

Kapolsek Dan Muspika Hadiri “Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak Dini” Desa Pasir Buyut

538
×

Kapolsek Dan Muspika Hadiri “Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak Dini” Desa Pasir Buyut

Sebarkan artikel ini

NASIONALXPOS.CO.ID, SERANG – Sebagai upaya menjaga bumi dari pemanasan Global yang sudah menjadi ancaman nyata di depan mata, Polri dalam hal ini Polres Serang melakukan penanam pohon serentak di Ruang Terbuka Hijau (RTH) Dsaa Pasir Buyut, Kamis (07/09/23).

BACA JUGA :  Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Kawangkoan Razia Miras di Sejumlah Tempat Usaha

 

Kegiatan dengan tema “Polri Lestarikan Negeri Penghijauan Sejak Dini” diikuti oleh Camat Jawilan, Danramil Kopo Jawilan (diwakili), kepala desa Pasir Buyut, tokoh Masyarakat dan tamu undangan.

 

“Program ini merupakan program Kapolri yang dilakukan serentak di seluruh daerah di Indonesia dan Polsek Jawilan Polres Serang melaksanakan penanaman pohon serentak , Tujuannya untuk menghijaukan kembali Indonesia,” ungkap Kapolsek.

BACA JUGA :  Cegah Tindakan Kejahatan, Polsek Jawilan Polres Serang Laksanakan KRYD Dengan Patroli Malam

 

Kegiatan penanaman pohon tersebut merupakan bentuk kepedulian dan kecintaan bersama dalam menjaga bumi dari pemanasan global dan perubahan iklim.

BACA JUGA :  Aksi Gengster Semakin Brutal, Pemuda Pancasila Desak Tiga Pilar Segera Bergerak

 

“Keberadaan pohon merupakan komponen yang penting untuk menjaga udara dari polusi. Oleh karena itu, kami mengajak seluruh elemen masyarakat untuk membangkitkan semangat menanam serta melestarikan pohon,” pungkas kapolsek. (syt)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *