TNI & Polri

Kapolres Bandara I Gusti Ngurah Rai Tegaskan Jaga Netralitas dalam Pilkada Serentak 2024

130
×

Kapolres Bandara I Gusti Ngurah Rai Tegaskan Jaga Netralitas dalam Pilkada Serentak 2024

Sebarkan artikel ini
Kapolres Bandara I Gusti Ngurah Rai AKBP I Ketut Widarta

* Anggota Polri dilarang menghadiri atau menjadi nara sumber pada giat deklarasi, rapat, kampanye dan pertemuan Parpol maupun komunitas relawan, kecuali dalam rangka lidik, Pam dan Gal berdasarkan surat perintah.

BACA JUGA :  Polsek Ciruas Polres Serang PAM Vaksinasi Covid-19 Dosis Lengkap untuk Masyarakat Umum di Desa Kaserangan

* Anggota Polri dilarang memobilisir semua organisasi sosial, keagamaan dan ekonomi untuk kepentingan Parpol dan Paslon serta dilarang memberi komentar, penilaian atau mendiskusikan, serta pengarahan apapun berkaitan dengan Paslon kepada keluarga atau masyarakat. (Uchan)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *