Daerah

Hari Jadi Kabupaten Cilacap ke 168 gelar Giat Bakti Sosial

1029
×

Hari Jadi Kabupaten Cilacap ke 168 gelar Giat Bakti Sosial

Sebarkan artikel ini

Dalam kegiatan bakti sosial yang dilaksanakan di eks Distrik Majeneng, sebanyak 59 anak mengikuti khitanan masal secara gratis, untuk santunan kaum duafa sebanyak 20 orang, dan untuk bantuan bagi lansia sebanyak 20 orang, selebihnya kegiatan donor darah yang dilaksankaan oleh PMI Kabupaten Cilacap, beber Ferry.

BACA JUGA :  Hadirkan Pelayanan Humanis kepada Masyarakat, Kejari Gianyar Berikan Layanan Hukum Gratis
Penyerahan Santunan Dalam Rangka Hari Jadi Kab. Cilacap Ke-168

Pelaksanaan bakti sosial yang diselenggarakan di Majenang, diserahkan juga bantuan kursi roda untuk warga Desa Padang Jaya, yang langsung diserahkan kepada Kepala Desa Padang Jaya, Agus Suyanto.

Advertisement
scroll ke atas

Sementraa itu, untuk kelancaran proses khitanan masal, tenaga medis dari Puskesmas Majenang 1, Majenang 2, Wanareja, Cimanggu, Dayeuhluhur, dan RSUD diturunkan langsung dalam kegiatan tersebut.

BACA JUGA :  Hari Pahlawan Ke-75, Danlantamal VIII Ziarah di TMP Kairagi Manado

Menurut rencana, kegiatan khitanan masal dan pemberian santunan juga akan dilaksanakan di eks Distrik Sidareja, Kroya, Bantarsari dan terakhir akan dilaksanakan di Kecamatan Cilacap Selatan.

BACA JUGA :  Sempat Mengelak, Polsek Kuta Utara Bekuk Rigel Sian Stirman

Untuk puncak peringatan Hari Jadi Kabupaten Cilacap akan dilaksanakan pada tanggal 21 Maret 2024 yang akan dihariri Forkopimda Cilacap. (Juna)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *