TNI & Polri

Hawaii di Pakuhaji Tangerang Digerebek, 8 TKC dan 4 Penikmat Miras Diangkut 

2604
×

Hawaii di Pakuhaji Tangerang Digerebek, 8 TKC dan 4 Penikmat Miras Diangkut 

Sebarkan artikel ini

NASIONALXPOS.CO.ID, KOTA TANGERANG, – Tim Gabungan Rayon IV, terdiri dari Polsek Pakuhaji, Polsek Sepatan dan Polsek Teluknaga, Polres Metro Tangerang kota, Polda Metro Jaya melaksanakan operasi cipta kondisi penyakit masyarakat (pekat) penjualan minuman keras (miras).

BACA JUGA :  Aksi Dukungan Masyarakat Tangerang Untuk Palestina Digelar di Sepanjang Jalan Raya Cipondoh

Sasarannya merupakan tempat hiburan rakyat dangdut HAWAII di Jalan Kalibaru Gaga, Desa Kalibaru Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang.

BACA JUGA :

Sejumlah Kontrakan di Sepatan Jadi Destinasi Wisata Lendir

BACA JUGA :  Tahun Baru Imlek, Kapolres: 3 Vihara di Kota Tangerang Jadi Konsen Pengamanan

Kapolres Metro Tangerang Kota Kombes Pol Zain Dwi Nugroho mengungkapkan lokasi tersebut berada di wilayah hukum Polsek Pakuhaji, disinyalir menjadi tempat para wanita penjaja minuman keras TKC disingkat TuKang Cai dan para penikmatnya.

“Anggota berhasil diamankan delapan orang TKC berikut empat orang pelanggan penikmat miras pada penggerebekan yang kita lakukan pada Sabtu, (17/12) dini hari tadi,” ujar Zain kepada wartawan.

BACA JUGA :  Polsek Ciruas Polres Serang Melaksanakan Pengaturan Lalin di Perempatan Lampu Merah Ciruas

Tinggalkan Balasan